2019/05/27

Ringkasan Singkat 12 Tenses Bahasa Inggris

Tags

Tenses dalam Bahasa Inggris dibagi menjadi 3 waktu yaitu :
  1. PRESENT TENSE (masa sekarang)
  2. PAST TENSE (masa lampau)
  3. FUTURE TENSE (masa yang akan datang)

Masing-masing akan dibagi lagi menjadi 4 tenses yaitu :
  • SIMPLE
  • CONTINUOUS (PROGRESSIVE)
  • PERFECT
  •  PERFECT CONTINUOUS (PERFECT PROGRESSIVE).

tenses bahasa inggris, pelajaran bahasa inggris, pelajaran sekolah, mata kuliah, mata pelajaran, belajar bahasa inggris, mudah belajar bahasa inggris, easy english, bahasa inggris untuk anak, bahasa inggris untuk pemula, bahasa inggris untuk umum, english for fun, kursus bahasa inggris, private bahasa inggris, pola, rumus, contoh tenses


Untuk lebih jelasnya silahkan melihat pada penjelasan dibawah ini :

Simple Present Tenses
Rumus:
  1. Subject + to be + verb + Main verb
  2. Subject + verbI +(s/es)

Simple Present Tense dipakai ketika:
  1. Kejadiannya bersifat umum.
  2. Terjadi sepanjang waktu, atau kebiasaan di masa lampau, sekarang dan masa yang akan datang.
  3. Kejadiannya tidak hanya terjadi sekarang.
  4. Bersifat kebenaran umum, yang orang lain tidak dapat menyangkal lagi akan kebenarannya.

Contoh :
  1. he is handsome (dia tampan)
  2. is he handsome? (apakah dia tampan?)
  3. he is not handsome (dia tidak tampan)

Present Continuous Tense (Present Progressive Tense)
Rumus:
subject + to be (is, am, are) + Verb + ing

Present Continuous Tense dipakai ketika:
  1. Kejadian yang sedang terjadi sekarang, atau
  2. Kejadian yang akan terjadi di masa yang akan datang

Contoh :
  1. She is cooking in the kitchen. (dia sedang memasak di dapur)
  2. She is not cooking in the kitchen. (dia tidak sedang memasak di dapur)
  3. Is she cooking in the kitchen? (Apakah dia sedang memasak di dapur?)

Present Perfect Tense
Rumus:
subject + have + past participle (Verb 3)

Present Perfect Tense dipakai ketika:
Menunjukan suatu peristiwa yang selesai pada waktu yang singkat (baru selesai), pengalaman, perubahan, dan situasi yang berkelanjutan atau yang akan terjadi lagi.

Contoh :
  1. they have met me. (mereka sudah menemui saya)
  2. have they met me? (apakah mereka sudah menemui saya?)
  3. they have not met me. ( mereka belum menemui saya)

Present Perfect Continuous Tense
Rumus:
subject + have / has + been + Verb + ing

Present Perfect Continuous Tense dipakai ketika:
  1. Satu kejadian/kegiatan yang baru saja berlangsung
  2. Satu perbuatan yang berlangsung hingga sekarang (pada saat bicara masih terjadi)

Contoh:
  1. They have been playing football. (Mereka telah sedang bermain sepakbola)
  2. They have not been playing football. (merka telah tidak sedang bermain sepakbola)
  3. have they been playing football? (Apakah merka telah sedang bermain sepakbola?)

Simple Past Tense
Rumus:
  1. Kalimat Positif : subject + Verb 2
  2. Kalimat Negatif : subject + did + not + Verb 1
  3. Kalimat Tanya : Did + subject + Verb 1
Pengecualian: Ketika Predikat suatu kalimat bukan kata kerja, maka pengganti kata kerja tersebut adalah was (I, she, he, it) dan were (we, you, they).

Simple Past Tense dipakai ketika :
Membicarakan tentang satu perbuatan yang terjadi di masa lampau.

Contoh:
  1. They were student last year. (mereka pelajar tahun lalu)
  2. they were not student last year. (mereka bukan pelajar tahun lalu)
  3. were they student last year? (apakah mereka pelajar tahun lalu?)

Past Continuous Tense
Rumus:
subject + was/were + Verb + ing

Past Continuous Tense dipakai ketika :
menggambarkan suatu tindakan atau kejadian yang sedang berlangsung pada waktu tertentu di masa lampau.

Contoh:
  1. We were joking.
  2. We were not joking
  3. Were we joking?

Past Perfect Tense
Rumus:
subject + had + Verb 3

Past Perfect Tense dipakai ketika :
Menunjukkan tindakan di masa lalu sebelum tindakan lain terjadi, namun kejadiannya di masa lampau.

Contoh :
  1. I had listen the radio when you come here. (aku sudah mendengar radio sebelum kamu datang)
  2. I had already eaten when the arrived

Past Perfect Continuous Tense
Rumus:
subject + had + been + Verb + ing

Past Perfect Continuous Tense dipakai ketika :
mengekspresikan tindakan-tindakan yang lebih lama di masa lampau sebelum tindakan lain terjadi.

Contoh :
  1. She had been helping me when they went to school.
  2. The police had been looking for the criminal for two years before the cought him.
Simple Future Tense
Rumus:
  1. subject + WILL/SHALL + Verb
  2. subject + be + going to + Verb

Simple Future Tense dipakai ketika :
  1. menunjukkan peristiwa yang akan terjadi dimasa datang.
  2. memprediksikan peristiwa yang akan terjadi di masa datang.
  3. merencanakan suatu kegiatan di masa datang.

Contoh :
  1. He will finish his work tomorrow
  2. It will rain tomorrow
  3. I am going to London tomorrow

Future Continuous Tense
Rumus:
  1. subject + WILL + be+ Verb + ing
  2. subject + be going to + be + Verb + ing

Future Continuous Tense dipakai ketika :
menggambarkan suatu tindakan yang akan sedang terjadi di waktu tertentu di masa yang akan datang.

Contoh:
  1. He will be teaching me at eight tomorrow.
  2. I will be studying when you come.
  3. I am going to be studying at library.

Future Perfect Tense
Rumus:
subject + WILL + HAVE + Verb 3

Future Perfect Tense dipakai ketika :
menggambarkan suatu kegiatan yang akan telah selesai di masa yang akan datang sebelum kegiatan lain terjadi.

Contoh:
  1. They will be tired when they arrive.
  2. I will have graduated by the next time I see you.

Future Perfect Continuous Tense
Rumus:
Subject + WILL + HAVE + BEEN + Verb + ing

Future Perfect Continuous Tense dipakai ketika :
mengekspresikan durasi suatu kegiatan yang akan berlangsung dimasa datang sebelum kegiatan lain terjadi.

Contoh:
  1. He will be tired when he arrives. He will have been traveling for 24 hours.
  2. I will have been sleeping in two hours by the time he gets home.

KESIMPULAN
Rumus Umum Tense adalah sbb:
TENSES RUMUS
Present Simple Tense S + V1
Present Continuous Tense S + is/am/are + V-ing
Present Perfect Tense S + have/has + V3
Present Perfect Continuous Tense S + have/has + been + V-ing
Past Simple Tense S + V2
Past Continuous Tense S + was/were + V-ing
Past Perfect Tense S + had + V3
Past Perfect Continuous Tense S + had + been + V-ing
Future Simple Tense S + will + V1
Future Continuous Tense S + will + be + V-ing
Future Perfect Tense S + will + have + V3
Future Perfect Continuous Tense S + will + have + been + V-ing
Demikian artikel tentang RANGKUMAN SINGKAT 12 TENSES BAHASA INGGRIS. Semoga bermanfaat

Bekerja sebagai Technical Support IT di sebuah Perusahaan Offset Printing and Packaging, sekaligus menyukai hobi blogging. Semoga artikel "Ringkasan Singkat 12 Tenses Bahasa Inggris" yang InfoAzza sajikan bisa bermanfaat bagi anda semua. 1 SHARE dari anda sangat berarti bagi kami.